[Tutorial] Simple PHP-MySql GuestBook
Title : Basic PHP - MySql Guest Book
Software : PHP, PHP supported Web server, MySql database
OS : Windows (2000) -- Optional
Level : Basic
Ok, It's Scripting Time....
Guest book merupakan hal dasar yang kita pelajari pada saat kita belajar membuat web dengan PHP server side script. Berawal dari guest book ini, bisa kita kembangkan menjadi shout box, aplikasi chatting, blog engine, dll.
Untuk mempersingkat saya asumsikan kalian telah mempunyai / mengintsall web server yang support PHP ( bisa IIS, tapi lebih umum menggunakan Apache). dan juga kalian telah menginstall MySql database (akan lebih mudah jika kalian juga memasang PHPmyadmin untuk mempermudah administrasi database MySql
1.
Pertama buat database pada Mysql kalian, dan table untuk menyimpan data2 buku tamu kita.
Kita bikin tabel yang simple (nama tabel = bk_tm)
Quote:
CREATE TABLE bk_tm (
ID bigint(20) NOT NULL auto_increment, nama varchar(35) NOT NULL default '', email varchar(35) NOT NULL default '', lokasi varchar(30) NOT NULL default '', komentar longblob NOT NULL, tgl_input varchar(40) NOT NULL default '', yim varchar(20) NOT NULL default '', ip_add varchar(255) NOT NULL default '', <<> |
Sesudah database dan tabel terbentuk, kita bikin koneksi ke database dengan script PHP (koneksi.php). Lebih baik dalam file terpisah, sehingga bisa kita gunakan berulang2.
Quote:
|
Sekarang saatnya kita bikin halaman untuk form inputan buku tamu (input.php)
Quote:
|
";
print " "; } else if (isset($_POST['submit'])) { $vnama=$_POST['fnama']; $vlokasi=$_POST['flokasi']; $vemail=$_POST['femail']; $vyim=$_POST['fyim']; $vkomentar=$_POST['fkomentar']; // baris dibawah ini untuk mengecek jika field nama dan komentar masih kosong if(!$name || !$comment) { print "Wooii... Nama dan komentar di isi donk, niat ngisi buku tamu gak sih.... "; } else { $vip_asal=$_SERVER["REMOTE_ADDR"]; //mendapatkan ip address pengisi buku tamu $sekarang=time(); $vtgl=date("D M d, Y H:i:s",$sekarang); $kueri_isi="INSERT INTO bk_tm(nama, lokasi, email, komentar, tgl_input, yim, ip_add) VALUES('$vnama','$vlokasi','$vemail','$vkomentar', '$vtgl','$yim','$vip_asal')"; mysql_query($kueri_isi); print "Terima kasih telah mengisi buku tamu, harap tunggu sebentar "; } } } ?> |
Ok, It's show time........Sekarang saatnya menampilkan (index.php)
Quote:
";
print "
";
$vkueri="SELECT * from bk_tm order by ID DESC"; //kueri semua isi tabel bk_tm, urut postingan terakhir $eksekusi=mysql_query($vkueri) or die(mysql_error()); print " | ";
";
print " print " |
print "";
while($tampil=mysql_fetch_array($eksekusi))
{
$eksekusi[komentar]=htmlspecialchars($eksekusi[komentar]);
$eksekusi[nama]=htmlspecialchars($eksekusi[nama]);
$eksekusi[lokasi]=htmlspecialchars($eksekusi[lokasi]);
print "";
print "$eksekusi[tgl_input]
";
print "$eksekusi[nama]
";
print "$eksekusi[lokasi]
";
if($eksekusi[email])
{
print "e-mail
";
}
if($gbvalues[yim])
{
print "YM ID : '$eksekusi[yim]' ";
}
print "";
print "";
$tampil_koment = wordwrap( $eksekusi[komentar], 19, "\n", 1);
print "$tampil_koment";
print "";
print "";
?>
Tidak ada komentar:
Posting Komentar